Minggu, 22 Agustus 2010

5 Gadget Blogger Bagus, Terlupakan

Mungkin Anda gemar koleksi widget d sidebar Anda dan Anda berpikir ke situs penyedia widget-widget terbaru. Sementara Anda melupakan gadget bawaan blogger. Padahal blogger telah mnyediakan banyak sekali widget yang saya nilai sangat mudah pembatannya dan mudah penggunaannya. Cobalah Anda lebih teliti dan tengok gadget bawaan blogger. Anda akan menemukan banyak sekal fungsi disana, tanpa script hanya dengan langkah sederhana. Saya akan memberikan gadget bawaan blogger yang akan sangat berguna bagi Anda.


Recent Posts
1. Recent Posts Advanced


Ini gadget favorit di blogger. Menampilkan Update terbaru artikel Anda disertai dengan thumbnails foto. Untuk membuatnya sangat mudah.

1. Login ek blogger
2. tata Letak
3. Elemen Halaman
4. Add Gadget
5. Tulis saja di kotak search "Recent Posts"
6. Pilih Seperti gambar di atas, Recent Posts Advanced
7. Lakukan berbagai pengaturan
- Nama Gadget
- Ketinggan Gadget
- Banyaknya Postingan Terakhir Yang Ditampilkan
- Banyaknya Character Untuk Ringkasan
Kalau sudah klik Simpan


Share it
2. Share It

Saya pernah membahasa mengenai betapa pentingnya Share Pack nah jika Anda tidak mau kesuliatan berurusan dengan script gunakan gadget ini. Tetapi gadget ini baru menyediakan dua fungsi untuk facebook dan twitter saja. Cara kerjanya adalah, ketika seseorang klik tombol share itu maka artikel dimana posisi dia berada akan otomatis dimasukkan ke facebook atau twitter. Jika Anda berada di halaman depan, maka yang di share adalah blog Anda. Jika Anda berada pada suatu judul postingan, maka otomatis postingan itu yang akan di bagikan. Mantep kan.
Untuk membuatnya langsung saja menuju ke Elemen Halaman, Add gadget. Ketikkan sja di kotak pencari 'Share It' dan pilh yang seperti gambar di atas. Tanpa Pengaturan lalu klik Save.


Members Links
3. Member Links

Satu lagi gadget yang sangat bagus. Berfungsi untuk mneampilkan link. Cara kerjanya adalah orang yang datang ke blog Anda dapat memasang link ke blognya asal dia menjadi followers Anda. MAntep sekali bukan. Untuk Membuatnya silahkan menuju Elemen Halaman, Add Gadget. Di Kotak Search ketikkan 'Member Links'. pilih saja gadget seperti gambar. Tanpa Pengaturan, Klik Save.

Gtalk (Google Talk )
4. GTalk (Google Talk)

Jika Anda berjalan-jalan di suatu blog, maka Anda akan sering melhat widget Yahoo Messenger. nah bagi Anda pengguna akun google, Anda bisa menggunakan GTalk Gadget. Seseorang yang berada di blog Anda dapat dengan mydah berhubungan dengan Anda. Tetapi ia juga harus mempunyai akun google. Untuk menambahkan sangat mudah sekali. Add Gadget, tulis di kotak search 'G Talk'. Pilih seperti gambar di atas. Tanpa pengatran klik Save.

Event
5. Event

Jika Anda mempunyai acara dapat Anda informasikan disini. Seseorang dapat melihat informasi lenbgkap hanya jika ia menjadi followers Anda. Untuk membuatnya silahkan menuju Elemen halaman, Add gaget. Tulis di search 'Event'. Atur nama acara, lokasi dan waktu. Klik Simpan.

Selengkapnya di www.MasDoyok.co.cc 5 Gadget Blogger Bagus, Terlupakan

Tidak ada komentar:

SMS Gratis

On - Line

.

Globe

Selamat Datang di Information Plus, Blognya informasi saat ini.